Analisis Literasi Matematika Kelas 7 Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa

Main Article Content

Khansa Fasya Azzahra
M. Saefur Rokman
Isnani Isnani

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Pengumpulan data yang digunakan adalah pengisian kuesioner terhadap siswa, pengerjaan tes soal, dan wawancara kepada peserta didik kelas VII C di SMP N 17 Kota Tegal. Pengambilan subjek dengan total 9 subjek yang terdiri dari 3 subjek visual, 3 subjek auditory, dan 3 subjek kinestetik. Siswa dengan gaya belajar visual dapat memenuhi seluruh indikator literasi yaitu komunikasi dan representasi matematis, pemecahan masalah, penalaran dan argumentasi. Sedangkan peserta gaya belajar auditori hampir dapat melaksanakan indikator literasi yaitu bagian komunikasi, perancangan strategi penyelesaian, penalaran dan argumentasi. Sedangkan gaya belajar kinestetik belum bisa menjadi indikator literasi yaitu pada indikator komunikasi, matematisasi, representasi, perancangan strategi penyelesaian masalah, penalaran dan argumentasi.

Article Details

Section
Articles

References

Abdussakir. (2018). “Literasi Matematis dan Upaya Pengembangan dalam Pembelajaran di kelas”. Sumenep: Seminar Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumenep.
Abu Ahmadi & Supriyono Widodo. (2004). Psikologi Belajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Afifah, E. P., Wahyudi, W., & Setiawan, Y. (2019). Efektivitas Problem Based Learning dan Problem Solving Terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Siswa Kelas V dalam Matematika. MUST: Journal of Mathematics Education, Science and Tecnology.
Ade Mulyono, Isnani, Purwo Susongko. Pengaruh Minat Belajar dan Kemampuan Visual terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dalam pembelajaran matematika dengan pendekatan Realistic Mathematic Education pada Materi Bangun Sisi Datar
Aldila Rodita, Isnani, Wikan Budi Utami. Metode Outdoor Learning dengan Media Visual pada Pembelajaran Matematika
Darmawan, D. (2014). Inovasi Pendidikan Pendekatan Praktik Teknolohi Multimedia dan Pembelajaran Online, Bandung: PT Remaja Rosdakarya OFFset.
DePorter, Bobbi dan Hernacki, Mike. (2013). Quatum Learning:Membiasakan Belajar Nyaman dan Menyenangkan. Bandung: Kaifah Learning (111-112)
DePorter. (2014). Quatum Teaching Mempraktikkan Quatum Learning di Ruang- Ruang kelas. Diterjemahkan oleh Alwiyah Abbduraahman, Kaifa Bandung
De Lange, J. (2004). Mathematical Literacy for Living from OECD-PISA Perspective. Paris : OECD-PISA.
Dunn Rina. ‘Learning style: State Of The Science”. St John’s University XXIII, number 1 (1984): 11-19.
Fany Prihatini (2020). Analisis Kemampuan Komunikasi matematis Kaitannya dengan Gaya Belajar Pembelajaran Online Pada Masa pandemic Covid 19
DePorter. (2014). Quatum Teaching Mempraktikkan Quatum Learning di Ruang- Ruang kelas. Diterjemahkan oleh Alwiyah Abbduraahman, Kaifa Bandung
Fina Hidayati, Isnani, Purwo Susongko (2017). Pengaruh Persepsi peserta didik pada Pembelajaran Matematika terhadap Presentasi Belajar Matematika disekolah menengah Pertama
Fleming dan Mills. (2011). Mengatasi Kesulitan Belajar pada Anak. Javakutera, Yogyakarta.
Husein Umar. (2009). Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta: Rajawali Persada.
J. Moleng, Lexy (2014). Metode Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi. PT Remaja Rosdakarya, Bandung.
Kemendikbud. Panduan Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar, 2016
Kern, Richard (2000). Literacy & Languange Teaching. Oxford : Oxford University Press.
Miles, M.B& Huberman, M. (1992). Analisis Data Kualitatif, Jakarta: Penerbit Universitas Indonesia.
Miles, M.B & Hurberman (1992). Analisis Data Kualitatif, Jakarta: Penerbit Universitas Indonesia.
Murart Genc, Ayhan Kursat Erbas (2019). Secondary Mathematics Teachers’ Conceptions of Matematical Literacy. Internasional Journal of Education in Mathematics, Science and Technology (IJEMST), 7(3).
Moleong (2019). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Novi Aulia. (2017). Analysis Of Student’s Communication Matematical Skills On Matery Statistics Reviewed From Learning Styles Visual
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabera,CV.
Sugiyono, (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif. Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sumantri Syarif. (2015). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada (87)
Yamin dan ansari. (2009). Teknik Mengembangkan Kemampuan Individual Siswa. Jakarta: Gaung Persada Press.
Yunus, Tita, dan Hana. Pembelajaran Literasi strategi meningkatkan kemampuan literasi matematika, sains membaca dan menulis. Jakarta: Bumi Aksara, 2018