Main Article Content

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak social dari pernikahan dini. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif, dimana pada saat pengambilan data menggunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi serta pengambilan data lainnya. Berdasarkan hasil penelitian Jenis penelitian yang di gunakan yaitu penelitian kualitatif penelitian yang bersifat deskriptif dan cenderung menggunakan analisis. Proses dan makna (perspektif subjek) lebih ditonjolkan dalam penelitian kualitatif. Landasan teori dimanfaatkan sebagai pemandu agar fokus penelitian sesuai dengan fakta di lapangan. Dalam penelitian ini saya langsung melakukan wawancara dengan subjek saya yaiu yang bernama mba wiwit dari desa Limbangan kec. Kersana kab. Brebes.

Keywords

Dampak Sosial Pernikahan Dini

Article Details